Masuk atau Daftar
Bikin Artikel
    • Featured
    • Bekasi Banget
    • #Ocehan
    • Berita
    • Artikel
    Bikin Artikel

    Geliat Dagang Indonesia - Maroko DK-PRIMA Teken MoU Dengan Pengusaha Ekspor - Impor Maroko

    • Tulisan Bekasianer
    • Ulasan 0
    • prev
    • next
    • Bagikan
    • Beri Ulasan
    • Suka
    • Laporkan
    • prev
    • next
    Deskripsi

    Bekasi.Ana,  JAKARTA - Dewan Kerjasama Perdagangan dan Investasi Indonesia-Maroko (DK-PRIMA) menandatangani nota kesepahaman (MoU) kerjasama dengan perusahaan ekspor-impor asal Maroko, Sabtu 23 Juli 2022.

    MoU ini lakukan di Hotel Royal Kuningan Jakarta dengan disaksikan lebih dari 80 Pengusaha lokal dan nasional. Presiden DK-PRIMA, Ir. H. Heppy Trenggono, menandatangani langsung kontrak perjanjian dengan Mr. Ahmed Moustain pemilik perusahaan IDA NEGOCE yang fokus dalam ekspor impor Maroko. Dalam sambutannya Presiden DK-PRIMA menyampaikan bahwa target DK-PRIMA akan meningkatkan perdagangan Indonesia - Maroko menjadi 100 kali lipat.

    "Target DK-PRIMA itu menaikkan volume perdagan dengan Maroko menjadi 100 kali lipat, karena Maroko adalah gerbang untuk bisa memasukkan produk ke 55 negara dengan biaya pajak rendah. Sehingga Kita bisa kuasai pasar Eropa dan Afrika," tegasnya.

    Mr. Ahmed Moustain selaku CEO PT. IDA NEGOCE merasa terhormat dan berbangga dengan sambutan yang luar biasa dan bisa ada didepan para pengusaha Indonesia.

    "Saya terharu dan insya Allah nanti saya akan undang para pengusaha Indonesia agar bisa bertemu dengan para pengusaha besar Maroko, agar kedepan dapat tercipta transaksi besar dan berkesinambungan," pungkasnya .

    Komoditas yang masuk dalam pasar Maroko pun beragam, mulai dari Kopi, teh, rempah - rempah, furniture hingga barang - barang elektronik menjadi permintaan market disana.

    Sebelumnya, produk mutiara Indonesia yang yang sengaja didatangkan dari daerah, langsung di borong pengusaha Maroko. Transaksi tersebut dilakukan di Sekretariat DK-PRIMA Gedung Balimuda Center di jalan Mampang Jakarta Selatan.

    Hadir dalam penandatangan MoU, Drs. H. Tosari Widjaja, mantan Dubes Indonesia di Maroko yang juga sebagai Dewan Pengawas DK-PRIMA, Ibu Yanti Tambunan dari KADIN Pusat juga para petinggi DK-PRIMA.

    (Farhan Firmansyah)

    Diterbitkan pada
    27 Juli 2022
    Penulis
    Rizki
    Kategori
    • Ekonomi / Bisnis
    • Pemerintahan
    • X Kategori (Lain-lain)
    Galeri
    mood_bad
  • No comments yet.
  • Berikan ulasan

    Tinggalkan Balasan · Batalkan balasan

    You must be logged in to post a comment.

    Baca artikel lainnya

    Sekjen Mahamuda Desak Ketum Golkar Copot Ketua DPRD Bekasi: “AD/ART Partai Jangan Dikangkangi”

    20 November 2025
    Cahaya
    Cahaya

    PROYEK DRAINASE DI CIMUNING DIDUGA KUAT DICOR ASAL-ASALAN — LSM KAMPAK RI: “INI PEKERJAAN KOTOR DAN BERBAU MANIPULASI”

    20 November 2025
    Cahaya
    Cahaya

    Anggota DPRD Kota Bekasi, Nawal Husni Sarankan Penambahan Rumah Sakit Untuk Pelayanan MCU Haji

    17 November 2025
    pediajabar
    pediajabar

    Pemasangan U-Ditch di Aren Jaya Diduga Asal Jadi, LSM Kampak RI Soroti Kualitas Proyek Konsolidasi Paket 04

    10 November 2025
    Cahaya
    Cahaya

    Bukan Sekadar Janji, NDC Buktikan Aksi di Jatiasih

    10 November 2025
    Cahaya
    Cahaya

    Ayah dan Sepasang Tangan Kasar

    5 November 2025
    Suara Bekasi
    Suara Bekasi

    Rotasi - Mutasi Pejabat Kota Bekasi Dilakukan Tanpa Pembahasan Dengan DPRD. Cara Komunikasi Walikota Bekasi Dipertanyakan!!!

    3 November 2025
    pediajabar
    pediajabar

    Proyek Hotmix Jalan Caringin Mustikasari Diduga Tak Sesuai Volume, LSM TOPAN-RI Soroti Kualitas dan Tonase Aspal

    2 November 2025
    Cahaya
    Cahaya

    Ketua Fraksi Gerindra DPRD Kota Bekasi Peduli Disabilitas

    1 November 2025
    pediajabar
    pediajabar

    tentang bEKASIANA

    • Profil
    • Tim

    Syarat dan Ketentuan

    • Ketentuan Layanan
    • Ketentuan Konten
    • Ketentuan Pengguna
    • UU ITE
    • Pedoman Media Siber

    PANDUAN

    • Manajemen Akun
    • Manajemen Konten
    • Mengenal Fitur
    • Tips Menulis

    BekasiAna adalah media komunitas yan berbasis di Kota Bekasi, Jawa Barat. Kami hadir menawarkan sesuatu yang baru dalam dunia publikasi lokal. Selamat menulis!

    Mulai Menulis

    @ 2020 – BekasiAna

    Instagram Facebook-f Twitter
    person
    Masuk

    Atau langsung masuk dengan

    Masuk dengan Google
    Masuk dengan Facebook
    personBelum punya akun?
    lockLupa password?
    person
    Bikin akun

    Data personal kamu hanya digunakan untuk keperluan aktivitasmu di BekasiAna. Dengan ini kamu menyetujui kebijakan privasi BekasiAna.

    Atau langsung masuk dengan

    Masuk dengan Google
    Masuk dengan Facebook
    Sudah mendaftar?

    Keranjang

      • Featured
      • Bekasi Banget
      • Facebook
      • Twitter
      • WhatsApp
      • Telegram
      • LinkedIn
      • Tumblr
      • VKontakte
      • Mail
      • Copy link